Sukses Sukses Amankan Capres & Cawapres 2024, Kakorlantas Polri Beri Penghargaan Ke Personel
Jakarta –Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Aan Suhanan memberikan piagam penghargaan kepada personel Korlantas Polri yang terlibat dalam pengamanan pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden dalam Operasi Mantap Brata 2024. Dalam sambutanya, Kakorlantas Polri menyampaikan rangkaian kegiatan Pemilu 2024 telah resmi berakhir dengan pelantikan Presiden terpilih Prabowo Subianto, dan Wakil Presiden terpilih […]
What's Your Reaction?