Donald Trump Resmi Jadi Capres Partai Republik untuk Pilpres AS 2024
Donald Trump secara resmi ditetapkan sebagai calon presiden Amerika Serikat (AS) dari Partai Republik untuk pemilihan presiden 2024. Pengumuman ini disampaikan pada Senin (15/7) waktu setempat, dalam konvensi nasional partai di tengah sorak sorai para pendukungnya.


What's Your Reaction?






