Buka Rakernas, Presiden Partai Buruh Said Iqbal Tegaskan Partainya Usung Pasangan Capres-Cawapres Sendiri
SHNet, Jakarta-Presiden Partai Buruh, Said Iqbal menegaskan akan mengusung pasangan calon presiden-calon wakil presiden (capres-cawapres) dalam Pilpres 2029 mendatang. Mekanisme penentuan pasangan capres-cawapres dilakukan melalui voting dengan didahului oleh penentuan calon lewat lembaga survey yang independen. Penegasan Said Iqbal dikemukakan saat memberikan pidato pengarahan dalam pembukaan Rakernas Partai Burug di Hote lTavia, Cempaka Putih, Jakarta […]


What's Your Reaction?






